- Diterbitkan pada
Membatasi kapasitas persentase baterai ketika charging pada LINUX
Sudah biasa menggunakan laptop ASUS (Windows) dan ada fitur yang membuat baterai nya awet, kurang tahu jika di laptop merek lain. Sehingga ketika charger dicolokin akan membatasinya di sekian persen, biasanya 80%. Jadi tidak akan pernah penuh, membuatnya awet banget.